Sehingga, mengurangi risiko terjadinya serangan jantung.
Apel rebus juga dapat mengoptimalkan oksigen dan sirkulasi darah di jantung.
Mengelola kadar kolesterol
Apel rebus sangat baik dalam menjaga kadar kolesterol.
Oleh karena itu, akan sangat membantu untuk menyeimbangkan kadar LDL dan HDL dalam darah.
Selain itu, apel yang direbus dapat menghindari terjadinya penyakit kardiovaskular.
Secara tak langsung dapat menghindari terjadinya serangan jantung dan stroke.
Menjaga sirkulasi darah tetap lancar
Apel rebus juga membantu dalam mengatur sirkulasi darah.
Ini akan memastikan jika darah di arteri menjadi lancar dan tidak terganggu oleh lemak yang menyumbat.
Sehingga, dapat memperlancar aliran darah dengan baik.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR