Lebih lanjut, ia memaparkan, sering kali kita mendengar banyak kasus-kasus kekerasan yang terjadi dalam keluarga.
"Fakta-fakta di lapangan yang terjadi, anak-anak yang harusnya dilindungi dalam keluarga justru didapati mendapat kekerasan dari orang terdekatnya," ujarnya.
"Banyak sekali hal-hal yang menjadi perhatian kita bersama di masa pandemi in, semoga menjadi pelajaran yang harus kita sikapi," sambungnya.
Terakhir, Rohika menekankan pentingnya peran keluarga untuk bekerja sama membantu ibu menghadapi tantangan sebagai ibu dan tantangan yang terjadi selama pandemi.
"Penguatan keluarga sejak awal untuk menjaga kesehatan mental ibu ini penting sekali," tutupnya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR