Cukup tidur juga membuat Moms berinteraksi dengan nyaman bersama sang buah hati.
"Karena ketika cukup tidur, ibu juga bisa interaksi bersama bayi dengan nyaman," ungkap Evryanti.
Berbeda jika Moms kekurangan tidur, yang kerap membuat Moms merasa lemas, mudah emosi.
Sehingga, bisa memengaruhi suasana hati Si Kecil yang jadi lebih rewel.
Ketika anak rewel, tentu saja membuatnya tak merasakan tidur yang nyenyak.
Baca Juga: Mengenal Pola Tidur Bayi, Psikolog Anak Tegaskan Wajar Jika Bayi Baru Lahir Keseringan Tidur
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR