Bagi Pangeran Harry, Ratu Elizabeth II adalah segalanya, bukan hanya sekadar seorang nenek biasa.
Pasalnya, setelah Putri Diana meninggal dunia, Pangeran Harry di bawah asuhan sang nenek. Maka dari itu, mereka secara emosional sangat dekat.
Karena dekatnya dengan Pangeran Harry, ternyata sang ratu seolah tahu kematiannya semakin dekat.
Ia sudah menyiapkan ucapan selamat ulang tahun untuk Pangeran Harry.
Akun media sosial keluarga mengunggah empat foto Pangeran Harry di hari ulang tahunnya, termasuk satu dengan Meghan di Australia pada 2018 dan satu lagi dengan anak-anak sekolah di Botswana.
Pesan ulang tahun terakhir Ratu Elizabeth untuk Pangeran Harry singkat dan menyentuh.
"Mengucapkan Selamat Ulang Tahun untuk Duke of Sussex!" tulisnya.
Sangat sederhana, tapi hal itu sangat berarti bagi Pangeran Harry.
Karena rasa sayangnya juga pada Ratu Elizabeth II, Pangeran Harry sampai mau beda dari lainnya saat mengantar peti jenazah sang ratu ke Kastil Windsor.
Ya, karena Pangeran Harry tercatat sejak 2021 bukan lagi anggota kerajaan, ia tidak boleh memakai seragam militer seperti lainnya.
Suami Meghan Markle hanya memakai morning suite, tapi tetap tegar meski tidak dianggap sebagai anggota kerajaan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR