Nakita.id - Takaran gizi seimbang untuk remaja sangat penting demi keluarga yang sehat dan anak berprestasi.
Masa remaja adalah periode penting dalam kehidupan seseorang di mana pertumbuhan dan perkembangan fisik serta mental mencapai puncaknya.
Agar proses ini berjalan dengan optimal, asupan nutrisi yang seimbang dan cukup menjadi kunci utama.
Melansir dari laman Kemenkes, remaja yang berstatus gizi baik menjadi salah satu upaya pencegahan stunting.
Menurut Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 25 tahun 2014, remaja memiliki rentang usia 10-18 tahun.
Saat memasuki usia remaja, anak akan mengalami pubertas.
Pada kondisi ini, remaja akan mengalami pertumbuhan fisik yang disertai oleh perkembagan mental, kognitif dan psikis.
Tanpa pemenuhan gizi yang baik, maka ini bisa menyebabkan hambatan dalam pertumbuhan remaja.
Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini adalah berbagai gizi seimbang untuk remaja.
Yuk simak!
1. Kebutuhan Energi
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR