Jika seseorang berisiko membahayakan dirinya sendiri, Kaslow mengatakan, lebih baik mencari perawatan dari departemen darurat atau dokter.
“Bukan pekerjaan Anda sebagai teman atau anggota keluarga untuk mengevaluasi tingkat perawatan yang dibutuhkan seseorang,
Jika Anda benar-benar khawatir tentang seseorang yang ingin bunuh diri, saya tidak percaya bahwa hotline sudah cukup. Saya pikir aplikasi tidak cukup. Anda harus membuat mereka peduli sekarang,” katanya.
Dan kita tidak akan pernah tahu apakah seseorang membutuhkan perawatan jika kita tidak bertanya, kata Dvoskin.
BACA JUGA: Hal Ini yang Dipikirkan di Kepala Seseorang Sebelum Lakukan Bunuh Diri
"Kami semua harus lebih bertanggung jawab atas kesehatan kami sendiri dan kesehatan orang-orang yang kami cintai, baik fisik maupun emosional," kata Dvoskin.
Terakhir Dvoskin mengatakan kita bisa mencegah bunuh diri selama itu dilakukan dengan cara yang sopan dan tidak mengganggu, Dvoskin berpikir itu tidak akan melukai siapapun dan mungkin akan membantu penderita depresi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Time |
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR