Baca Juga : Mengapa Bayi Menangis Saat Dilahirkan? Ini Salah Satu Penyebabnya
Si Kecil pun dapat memetik pembelajaran untuk selalu mengekspresikan sesuatu dengan cara yang positif pula.
Tak luput untuk bangun kebiasaan yang konsisten, karena dalam membangun karakter Si Kecil, orangtua harus berani bersikap dan berperilaku konsisten.
Konsisten dalam pengasuhan akan membuat Si Kecil selalu menghormati dan menuruti saat orangtua meluruskan sikap dan perilakunya yang keliru.
Terakhir, berikan pujian untuk menyemangati Si Kecil mempertahankan karakter positifnya, karena penghargaan orangtua seperti ini akan menjadikan Si Kecil memiliki pribadi yang bahagia, percaya diri dan kuat.
Baca Juga : Stunting Menjadi Kondisi Darurat yang Dialami Anak Indonesia
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR