Semakin tinggi frekuensi aerobik yang dilakukan, semakin tinggi pula manfaat kesehatan yang diperoleh.
Berjalan dengan kecepatan 1,5 kilometer dalam 20 menit, telah dianggap memenuhi syarat sebagai aktivitas berintensitas sedang.
Melakukannya bukan hanya mampu meningkatkan kesehatan otak, tapi juga mampu mengontrol berat badan dan meningkatkan kekuatan otot.
Bahkan melakukan aerobik dengan intensitas sedang mampu mengurangi risiko penyakit kronis dan berbahaya seperti jantung, stroke, kanker dan diabetes.
Baca Juga : Gejala Kanker Pankreas yang Sering Diabaikan, Salah Satunya Bau Mulut
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | health.clevelandclinic.org |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR