Nakita.id - Tidak dapat membedakan antara hiperaktif dan aktif?
Dr. Vasanth R, konsultan psikiater, Fortis Malhar, Chennai, memberikan beberapa tips.
Anak-anak adalah 'seikat' energi sehingga tidak mengherankan bahwa mereka tidak seperti kita, anak tidak dapat terdiam selama berjam-jam.
Sangat naluriah bagi mereka untuk terus bergerak dari satu tempat ke tempat lain.
Bahkan, Moms harus mulai membuat masa kanak-kanak identik dengan keaktifan.
Tapi tunggu, ada sesuatu yang perlu diperhatikan.
Jika Si Kecil terlalu terlalu aktif sepanjang waktu, itu bisa menjadi masalah.
Karena hiperaktif bisa menjadi tanda kondisi yang mendasarinya seperti ADHD atau gangguan mental lainnya.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | the health site |
Penulis | : | Natasha Ananda |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR