Sebelumnya, Moms harus memarut jahe dan memeras airnya.
Tambahkan minyak zaitun dan aduk ramuan dengan baik.
Moms dapat mengoleskan campuran ini ke seluruh wajah atau hanya ke area bintik hitam dan bekas jerawat.
Biarkan selama 15-20 menit dan kemudian bilas dengan air hangat.
Cara ini bisa Moms gunakan 1-2 kali dalam seminggu.
Baca Juga : Kaya Manfaat Yang Mencengangkan, 5 Mitos Seputar Minyak Zaitun Ini Bikin Salah Kaprah!
Jahe dan madu
Bahan:
- 1 sendok teh bubuk jahe
Uniqlo Hadirkan Kain yang Nyaman dan Kuat lewat Koleksi Linen Spring/Summer 2025
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR