3. Makanan dengan jus
Tahukah Moms, minum jus dengan makanan apapun adalah salah satu kombinasi makanan paling beracun.
Jus mencairkan asam lambung dan mengurangi efektivitasnya dalam memecah protein, karbohidrat, dan lemak.
Jadi minumlah jus 10 menit sebelum makan, ini akan menjaga Moms dari makan berlebih atau mengencerkan enzim lambung.
Baca Juga: #5MenitAja Minum Jus Jeruk Bali Merah Setiap Hari, Cepat Turunkan Berat Badan Tanpa Ribet
4. Sereal susu dan jus jeruk
Susu mengandung kasein, dan jus jeruk mengandung asam, mereka akan mengental bersama dan juga menghancurkan enzim yang ada dalam sereal.
Nah Moms, untuk menghindarinya, minumlah jus buah setidaknya satu jam sebelum atau setelah sereal.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Stylecaraze.com |
Penulis | : | Puput Sarintiya |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR