Padahal, memakai tabir surya begitu penting untuk mencegah kanker kulit.
Saat cuaca mendung misalnya, sebetulnya radiasi ultraviolet masih sampai ke bumi sekitar 40%.
Untuk mendapatkan manfaatnya, oleskan tabir surya sekitar 15 sampai 30 menit sebelum menuju ke luar ruangan.
Moms juga sebaiknya mengaplikasikan kembali setiap dua jam, atau setelah berenang maupun berkeringat.
Tabir surya yang disarankan ialah yang mengandung SPF diatas 30.
4. Tidur cukup, bangun tidur segar, tidak bangun di depan TV
Seseorang yang terbiasa tertidur di depan TV atau komputer, lalu masih terbangun dengan kondisi TV yang masih menyala, bisa berisiko terkena kanker, Moms.
Studi menunjukkan, mengekspos tubuh ke TV pada malam hari meningkatkan risiko kanker tertentu, seperti payudara dan prostat.
Penelitian ini dimuat dalam jurnal Environmental Health Perspectives.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Reader's Digest,time.com |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR