Saat bayi masuk ke usia 6 bulan, Moms mulai menyiapkan makanan pendamping ASI (MPASI) untuk bayi.
Tentu saja dalam MPASI ini harus mengandung zat besi, seng, dan protein yang cukup.
Meski demikian, Moms dilarang untuk membatasi lemak kepada si Kecil karena lemak tetap dibutuhkan untuk proses tumbuh kembangnya.
Balita dan anak pra sekolah
Baca Juga: Tahu, Sumber Protein Nabati yang Baik untuk Penuhi Gizi Si Kecil
- Kalsium. Kalsium penting untuk mengembangkan tulang dan pembangun tubuh. Selain itu, kalsium juga perlu untuk pertumbuhan gigi.
Sumber kalsium bisa didapat dari banyak jenis makanan atau minuman, salah satunya susu.
Lalu bagaimana dengan anak yang alergi susu? Moms bisa memberi pilihan di antaranya susu bebas laktosa, susu kedelai, tahu, sarden, dan jus jeruk, sereal, wafel, dan oatmeal yang diperkaya kalsium adalah beberapa pilihan yang dipenuhi kalsium.
- Serat. Selain protein, kalsium, seng, dan zat besi, anak juga membutuhkan serat yang tinggi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | healthychildren.org |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR