Baca Juga: Makan Banyak Daging Saat Iduladha Tapi Tetap Sehat? Tentu Bisa, Ini Tipsnya
Karena rasa asam jawa yang kuat, hal ini akan menambah cita rasa yang ada pada daging kurban tersebut jika dimasak.
Cara membuat air rebusan asam jawa untuk mengempukkan daging kurban juga mudah.
Cukup siapkan bawang putih, bawang merah, dan asam jawa, kemudian larutkan dalam air.
Rebus air yang sudah diisi bahan-bahan tersebut.
Jika sudah masak, masukkan daging akan diempukkan.
Air rebusan asam jawa ini juga bisa dimasak bersama daging kurban agar masakan jadi tambah lezat.
Wapres Gibran Minta Sistem PPDB Zonasi Dihapuskan, Mendikdasmen Beri Jawaban 'Bulan Februari'
Source | : | fine cooking |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR