2. Cabai rawit
Tak disangka, cabai rawit disebut bisa membantu menurunkan berat badan, Moms.
Beberapa riset menemukan, komponen capsaicin yang dikandung cabe rawit dapat meningkatkan metabolisme, sehingga jumlah kalori yang dibakar tubuh menjadi lebih banyak.
3. Kayu manis
Kayu manis juga disebut-sebut sebagai salah satu bumbu masakan yang bisa membantu menurunkan berat badan.
Kayu manis disebut bisa menstabilkan kadar gula darah sehingga bisa mengurangi nafsu makan.
Baca Juga: Mau Makan Es Krim yang Nggak Bikin Gemuk? Coba Trik Ini dan Perhatikan Aturannya
4. Oregano
Oregano sering dijumpai pada makanan pasta atau pizza ya. Siapa sangka, oregano menjadi salah satu makanan yang bisa membantu menurunkan berat badan.
Oregano ternyata mengandung komponen carvacrol yang dipercaya dapat menurunkan berat badan.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Boldsky,kompas |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR