2. Kiwi
Mengutip dari parenting.firstcry.com, buah kiwi mengandung vitamin C, E, A, kalium, fosfor, magnesium, asam folat dan serat.
Buah ini dapat membantu mencegah batuk dan pilek.
Maka, selalu sediakan kiwi ke dalam menu makanan harian Moms.
Baca Juga: Jangan Hanya Andalkan Susu, Ibu Hamil Wajib Penuhi Nutrisi Ini Lewat Makanan Sehari-hari
3. Jambu biji
Jambu biji baik untuk dikonsumsi selama kehamilan.
Buah ini kaya dengan vitamin C, E, iso-flavonoid, Karotenoid dan Polifenol.
Konsumsi buah ini dapat membantu pencernaan Moms saat hamil.
4. Apel
Apel juga dapat Moms konsumsi saat hamil.
Buah apel mengandung vitamin A, E dan D serta seng.
Konsumsi buah ini saat hamil dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh bayi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR