5. Meningkatkan berat badan
Kurang tidur ternyata memiliki keterkaitan dengan peningkatan nafsu makan dan lebih mudah lapar.
Menurut sebuah penelitian di 2004, orang yang tidur kurang dari enam jam sehari hampir 30% lebih mengalami obesitas daripada mereka yang tidur tujuh sampai Sembilan jam.
6. Kecelakaan
Mengantuk bisa mengurangi waktu reaksi dan awas saat mengemudi sama seperti halnya orang mabuk.
Penelitian menunjukkan bahwa kurang tidur dan tidur yang berkualitas rendah dapat memicu kecelakaan dan cidera pekerjaan.
7. Kematian
Dalam penelitian Whitehall II Study, penelitis di Inggris melihat bagaimana pola tidur dapat berdampak pada kelahiran lebih dari 10.000 pegawai negeri di Inggris selama dua puluh tahun.
Hasil ini diterbitkan pada tahun 2007, menunjukkan bahwa seseorang yang kurang tidur dari tujuh jam setiap malam, dapat meningkatkan risiko dari kematian akibat beberapa masalah pada kesehatan.
BACA JUGA: Tak Pernah Romantis, Kejutan Christian Sugiono Bikin Titi Kamal Meleleh
Secara khusus, kurang tidur menggandakan risiko kematian akibat penyakit kardiovaskular.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | My Healthy Life Guide |
Penulis | : | Fairiza Insani Zatika |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR