Meskipun termasuk fad diet, atau diet yang tidak memberikan hasil signifikan dalam jangka waktu lama, ada beberapa dokter mendukung jenis diet IF ini.
BACA JUGA: Mengenal Kakebo, Solusi Cerdas Menabung ala Jepang Untuk Stay At Home Moms
Salah satunya ahli nephrologist dari Kanada, Jason Fung, adalah pendukung diet berpuasa di bawah pengawasan dokter.
Program lain, yang disebut Alternate-Day Diet, diciptakan oleh Dr. James B. Johnson, dengan konsep makan secara normal setiap hari, dan makan lebih sedikit kalori pada hari-hari tertentu.
Lalu, apa yang dipikirkan oleh para ahli gizi?
Mereka justru menolak konsep diet IF ini, "Sebagai dietisian dan ahli gizi terdaftar, saya tidak mendorong prinsip-prinsip pantangannya saat berkonsultasi dengan klien saya," kata Melissa Kelly, MS, RD, CDN.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Purewow.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR