1. Keracunan
Sebuah studi dari University of North Carolina menemukan bahwa dua bahan di dalam cairan vaping bisa menyebabkan keracunan hebat.
Dua bahan tersebut adalah, propilen glikol dan gliserin sayuran.
2. Penyakit jantung
Vaping memproduksi sejumlah zat kimia berbahaya.
Termasuk asetaldehida, akrolein, dan formaldehida.
Ketiga ini bisa meningkatkan risiko penyakit jantung.
Baca Juga: Merokok di Dalam Maupun Luar Rumah Sama Bahayanya Bagi Kesehatan, Simak Penjelasan Ahli!
3. Penyakit paru-paru (selain kanker)
Selain penyakit jantung, asetaldehida, akrolein, dan formaldehida juga bisa sebabkan penyakit paru-paru.
Khususnya akrolein yang bisa sebabkan cedera paru-paru akut, PPOK (penyakit paru obstruktif kronis), juga asma.
Itu dia Dads, bahaya vaping pada kesehatan.
Kalau masih sayang nyawa, tolong segera hentikan kebiasaan ini mulai besok ya, Dads.
Baca Juga: Mudah Banget, Cukup Lakukan 4 Cara Ini Bisa Buat Kebiasaan Merokok Berhenti dan Hidup Lebih Sehat
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | America Lung Association |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR