3. Kacang Polongan
Tahukah Moms? Kacang polongan ternyata merupakan sumber protein, vitamin, mineral, dan fitoestrogen yang baik untuk ibu menyusui.
Selain menyehatkan tubuh, kacang polongan juga dapat membantu meningkatkan produksi ASI yang sehat, Moms.
Cobalah bunci yang menjadi salah satu makanan peningkat produksi ASI terbaik.
4. Sayuran Hijau
Moms, tolong jangan kurangi konsumsi sayuran hijaunya ya!
Pasalnya, sayuran hijau mengandung fitoestrogen yang terbukti memiliki efek positif pada produksi ASI.
Hal inilah yang membuatnya sangat bermanfaat bagi kesehatan Moms dan bayi.
Juga, bisa membangun kebiasaan makan yang baik pada bayi saat menginjak usia 6 bulan atau mulai diperkenalkan MPASI.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR