4. Pilih yang masih muda
Saat akan membeli buah buah kolang-kaling, pastikan untuk memilih buah yang masih muda.
Ciri-ciri buah yang masih muda yakni berbentuk pipih, tipis dan lebar.
Buah yang masih muda masih baik untuk dikonsumsi dan biasanya masih sangat baru.
Nah itu dia Moms, tips-tips untuk memilih kolang-kaling yang layak dikonsumsi.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR