Nakita.id - Moms, ada alasan ilmiah mengapa kita secara alami tertarik pada makanan lezat yang tinggi karbohidrat.
Namun, beberapa orang sudah menghindari makanan tertentu, dengan alasan agar mereka terhindar dari kegemukan dan lain sebagainya.
Contohnnya saja seperti seseorang yang menghindari karbohidrat bahkan tidak mengonsumsi karbohidrat sama sekali. Seperti merek ayang menjalankan diet Keto.
BACA JUGA: Meski Tak Sempurna, Foto Kehamilan Perempuan Ini Mengagumkan, Lihat!
Padahal, asupan karbohidrat yang terlalu rendah dapat menyebabkan sejumlah efek samping.
Memang, dalam mengonsumsi karbohidrat kita harus ekstra cermat, pasalnya mengonsumsi terlalu banyak menyebabkan kenaikan berat badan, tapi terlalu sedikit pun memiliki risiko kesehatan yang bisa berbahaya.
BACA JUGA: Ini Moms, Dampak Kehamilan Lewat Waktu Pada Moms dan Janin
Ahli diet dan ahli gizi Australia, Susie Burrell, baru-baru ini membagikan tanda-tanda yang harus kita perhatikan jika mengonsumsi tingkat karbohidrat yang lebih rendah daripada yang direkomendasikan di situsnya Shape Me.
Berikut adalah tanda-tanda bahwa kita harus berhati-hati jika asupan karbohidrat dalam tubuh kurang:
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Source | : | The Independent |
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR