Atau Moms atau Dads yang sedang melindungi Si Kecil saat sedang bertikai dengan cara memeluknya, tapi ternyata pelukan itu terlalu erat sehingga membuat badan Si Kecil menjadi kesakitan.
Tak hanya itu, waspadalah Moms dan Dads, karena tindak kekerasan dalam rumah tangga bisa berakibat pada masa depan Si Kecil yang menjadi suram.
Menurut penelitian, seorang anak perempuan yang berasal dari keluarga yang tidak rukun, cenderung memiliki risiko yang lebih besar terkena paparan pelecehan seksual.
Sedangkan risiko untuk anak laki-laki, penelitian menunjukkan mereka akan menjadi pelaku pelecehan.
BACA JUGA: Masih Ragu Menyusui Anak Pertama dan Kedua? Perlu Tahu Ternyata Ada Manfaatnya Moms
Bahkan diprediksi hidup mereka di masa depan akan lebih bebas, dalam artian mereka akan melakukan segala sesuatu tanpa mengikuti aturan yang berlaku.
Itu terjadi dikarenakan tidak mendapat kontrol yang kuat dari kedua orangtuanya, sebab akibat pertikaian orangtua akan mengurus hidupnya masing-masing. (*)
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | domesticviolence.com.au |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR