Caranya dengan bertanya apa yang sedang dirasakannya, lalu dicocokkan apakah itu termasuk ciri-ciri mulas tanda melahirkan asli atau palsu.
Mulas akibat kontraksi muncul pada usia kehamilan 37-40 minggu, sesuai tahap tumbuh kembang dan kesiapan janin dilahirkan.
Rasa mulas ini awalnya muncul dua kali dalam 10 menit yang belum diiringi pembukaan.
Baca Juga: Catat, Ini Makanan dan Minuman yang Menyebabkan Mulas Selama Kehamilan
Frekuensi makin sering hingga menjadi 3-4 kali dalam 10 menit, hingga terjadi pembukaan.
Durasi mulas juga semakin lama, dari awalanya 30-60 detik menjadi 60-90 detik.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
KOMENTAR