5. Ubi jalar
Ubi jalar mengandung sekitar 27 gram karbohidrat, dan terbukti meningkatkan kadar hormon adiponektin yang membantu mengatur gula darah.
Baca Juga : Sweet! Begini Cara Irfan Hakim Umumkan Sang Istri Hamil Anak Kelimanya
Sehingga metabilisme Moms bekerja lebih baik dan efisien.
Selain itu, ubi jalar juga bebas lemak serta memiliki kalori dan sodium lebih sedikit daripada kentang.(*)
Source | : | redbookmag,Summertomato.com |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR