Jadi kesimpulannya, belum ada alasan pasti mengapa kita menguap. Tetapi banyak teori yang telah dipelajari, dan mereka memberikan beberapa dugaan penyebabnya;
1. Perubahaan keadaan tubuh
Menguap biasanya dianggap sebagai tanda kantuk atau kebosanan, meskipun hal ini tidak selalu terjadi.
Baca Juga : Mulai Keto Hingga Puasa, 6 Jenis Diet Ini Jadi Tren Sepanjang 2018, Moms Pernah Coba?
Sementara seseorang yang menguap mungkin lelah, detak jantungnya naik dengan cepat saat menguap.
Peningkatan detak jantung ini menunjukkan menguap bisa menjadi tanda kewaspadaan dan bukan kelesuan.
Menguap, secara umum, bisa menjadi cara bagi tubuh untuk mengubah keadaan kesadaran, seperti:
- Sebelum tidur: menguap bisa menjadi tanda bahwa tubuh sedang bersiap untuk tidur.
Baca Juga : Cara Mengelola Fobia Pada Ruangan Sempit Alias Klaustrofobia
- Saat bosan: menguap saat melakukan tugas yang membosankan mungkin merupakan tanda transisi otak dari tingkat kewaspadaan yang tinggi ke yang lebih rendah.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR