Tapi Moms, hati-hati bagi para penggemar cokelat, sebaiknya pilih cokelat yang baik untuk kesehatan.
Ada berbagai jenis cokelat di dunia ini dan cokelat tertentu dapat memberi manfaat kesehatan bagi kita.
Baca Juga : Moms Melahirkan Secara Caesar Seperti Raisa? Coba Hindari Hal-hal Berikut Ini
Jadi, seperti yang dilansir dari rise.us agar Moms lebih mengetahui lagi bagaimana cara memilih cokelat yang sehat, sebaiknya ikuti tips berikut ini.
1. Pilih cokelat hitam
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, cokelat hitam terbukti lebih menyehatkan dibandingkan dengan cokelat putih.
Kandungan flavonol dalam cokelat hitam membuatnya bermanfaat untuk kesehatan.
Semakin gelap warna cokelat, semakin baik untuk dipilih.
2. Pilih cokelat dengan kandungan kakao 60% atau lebih
Untuk mendapatkan keuntungan dari cokelat hitam, pilihlah cokelat hitam dengan kandungan kakao minimal 60% atau lebih.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | webmd.com,rise.us |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR