3. Single-Arm Chest Press
Berdiri tegak dengan kereta dorong berada di depan Moms, satu tangan di atas setang dan lengan ditekuk.
Kemudian dorong lalu tarik kembali stroller itu sebanyak 12 kali pengulangan.
Setelah itu, ganti lengan lainnya untuk melakukan hal yang sama dengan jumlah pengulangan yang sama pula.
4. Lunge walk
Lunge walk merupakan salah satu gerakan untuk menguatkan otot pada paha depan, belakang dan pantat secara bersamaan.
Caranya, Moms dorong stroller hingga jarak dengan tubuh mencukupi melakukan lunge walk.
Setelah itu, langkahnya kaki kanan ke depan hingga pahanya menbentuk sudut 90 derajat.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | nakita,parents.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Amelia Puteri |
KOMENTAR