3. Mencegah Anemia.
Moms, buah-buahan kering merupakan sumber zat besi yang penting bagi tubuh.
Dengan Moms memberikan semangkuk kacang dan buah-buahan kering yang beragam dapat menungkatkan kadar hemoglobin Si Kecil, ini akan mencegah Si Kecil menderita anemia.
4. Menjaga Tulang Sehat.
Mengonsumsi buah kering dan kacang dengan jumlah yang normal dapat memberi Si Kecil mineral, seperti magnesium dan fosfor.
Kedua nutrisi itu berperan penting dalam menjaga kepadatan tulang, gigi, dan mencegah osteoporosis
Baca Juga: Angela Lee dan Lee Jong Hoon Bertemu, Lee:
Buah dan kacang kering adalah pengganti terbaik untuk camilan berkalori tinggi. Asupan buah-buahan kering secara teratur dapat meningkatkan kekebalan anak Anda, memastikan pertumbuhannya yang tepat, dan menggoda selera juga!
Sekarang Moms sudah tahu kan manfaat kesehatan dari mengonsumsi buah-buahan kering.
Jadi, ganti cemilan Si kecil dengan buah-buahan kering yang menyehatkan Moms, karena asupan buah kering secara teratur dapat meningkatkan kekebalan tubuh Si Kecil.
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Ayu Novi Nurdiyanti |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR