Tapi, mereka percaya mendiamkan sayuran selama 30 menit juga cukup.
Penelitian ini mendapat dukungan dari Dr Ayesha Sherzasia, seorang ahli neurologi dan wakil direktur Alzheimer’s Prevention Program di Loma Linda University, Amerika Serikat
Sherzasia menyebutkan, brokoli juga mengandung sebuah enzim bernama myrosinase yang melakukan kontak dengan komponen lain yaitu glucosinolate.
Semakin banyak kontak yang terjadi, maka brokoli akan semakin banyak mengeluarkan senyawa sulforaphane yang bagus untuk kanker.
BACA JUGA :Tragis, Bayi ini Meninggal Akibat Menyusu dari Botol Tanpa Diawasi
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | Science Alert |
Penulis | : | Erinintyani Shabrina Ramadhini |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR