Dengan kandungan asam asetat, cuka putih telah terbukti mengurangi volume dan pertumbuhan bakteri pada permukaan daging sapi, ayam, dan bebek.
Jus lemon atau jeruk nipis
Dua jenis minuman ini tidak hanya dapat melepaskan dahaga, tetapi juga mampu mengurangi bakteri pada daging dan mempertahankan rasa daging yang dimasak.
Namun, belum diketahui juga apakah asam ini dapat menghancurkan virus bawaan makanan.
Maka dari itu, menurut CDC, cara terbaik dan efektif membunuh kuman berbahaya adalah masak semua daging secara menyeluruh.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR