Nakita.id - Kehamilan adalah waktu untuk makan sehat demi memastikan bayi mendapatkan semua nutrisi yang dibutuhkan.
Lalu bagaimana dengan makan pisang saat hamil?
Makan lebih banyak buah dan sayuran dianjurkan untuk ibu hamil termasuk makan pisang saat hamil.
Ada beberapa manfaat yang akan ibu hamil dapatkan jika makan pisang saat hamil secara rutin.
Ini karena buah pisang kaya vitamin dan mineral yang baik untuk kesehatan ibu hamil dan bayi.
Baca Juga : Resep dan Bahan MPASI 7 Bulan Praktis: Bahan Pure Pisang, Blueberry, Alpukat
Berikut 12 manfaat makan pisang saat hamil:
1. Meredakan mual dan muntah
Pisang kaya akan vitamin B atau Pyridoxine yang dapat mengendalikan mual dan morning sickness.
Oleh karena itu, makan pisang pada trimester pertama kehamilan dapat mengurangi rasa mual dan mengurangi morning sickness.
Baca Juga : Catat Berbagai Ciri Bayi yang Alergi Pisang, Moms Wajib Tahu
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR